Catat! Ini Cara Daftar dan Syarat SBU Konstruksi 2023

Syarat SBU Konstruksi 2023 – Semua badan usaha tentunya harus memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU). Nantiya sertifikat tersebut digunakan sebagai bukti kelegalitasan sebuah badan usaha. Saat ini, adapun cara daftar dan syarat SBU konstruksi 2023 yang harus perusahaan atau badan usaha ketahui.

Sebelum masuk ke cara daftarnya, Anda diharuskan melengkapi persyaratan yang tersedia. Beberapa persyaratan ini perlu ketelitian lebih. Oleh karena itu, sangat penting bagi pebisnis mengetahui apa saja persyaratan SBU konstruksi serta cara daftar dengan tepat.

Catat! Ini Cara Daftar dan Syarat SBU Konstruksi 2023
Catat! Ini Cara Daftar dan Syarat SBU Konstruksi 2023

Begini Cara Daftar dan Syarat SBU Konstruksi 2023 Terbaru

Sebagian besar pebisnis mungkin sudah tidak asing lagi dengan SBU. Seperti yang diketahui, SBU adalah sertifikat yang menjadi bukti adanya kelegalitasan suatu badan usaha. Adanya SBU ini tentunya akan berdampak baik pada kepercayaan para konsumen.

Pada dasarnya, SBU ini diedarkan oleh sebuah Lembaga Sertifikat Jasa Konstruksi (LPJK). LPJK adalah lembaga yang memberikan sertifikat kepada badan usaha yang sesuai dengan kualifikasi. Untuk mendapatkan sertifikat dari LPJK, tentunya pebisnis harus tahu syaratnya.

Maka dari itu, adanya artikel ini tentunya akan sangat membantu Anda mengetahui proses syarat SBU serta cara lengkap mendaftarnya. Lebih lanjut, berikut ini merupakan pembahasan selengkapnya.

Syarat SBU Konstruksi 2023

Ada banyak persyaratan yang harus Anda penuhi untuk mendapatkan SBU. Lebih lanjut, berikut ini merupakan persyaratan selengkapnya.

1. Mengisi Lengkap Syarat SBU 2023

Hal pertama yang harus Anda lakukan yakni isi lengkap pendaftaran SBU konstruksi yang sudah tersedia di Lembaga Sertifikasi Badan Usaha (LSBU). Tentunya sertifikat ini juga sudah di lisensi LPJK.

2. Lampirkan Dokumen Syarat SBU 2023

Segera lampirkan dokumen yang telah ditetapkan. Berikut ini merupakan beberapa dokumen penting yang harus Anda serahan.

  1. Mencantumkan Email perusahaan.
  2. Mencantumkan nomor kontak direktur.
  3. Melampirkan Surat Pernyataan Mutlak.
  4. Melampirkan neraca keuangan badan usaha.
  5. Fotokopi akta pendirian perusahaan.
  6. FOtokopi Surat Izin Usaha atau NIB.
  7. Melampirkan pas foto berukuran 3×4.
  8. Melampirkan fotokopi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) perusahaan, NPWP direktur, dan fotokopi KTP.
  9. Melampirkan Surat Pernyataan Tenaga Teknis.
  10. Melampirkan Surat Keterangan Daftar Kerja.
  11. Melampirkan fotokopi Surat Tanda Bukti Pendaftaran Penyewaan Alat Berat (STBPPAB).
  12. Adanya Iso Sistem Manajemen Anti Suap (37001).
  13. Melampirkan fotokopi Surat Tanda Bukti Kepemilikan Alat Berat (STBKAB).

Semua syarat SBU konstruksi ini tentunya harus Anda lengkapi. Sebagian besar pebisnis mungkin sudah banyak mengetahui syarat-sayarat ini. Akan tetapi, tidak dapat dipungkiri masih banyak juga orang mempertanyakan syarat SBU konstruksi terbaru.

Oleh karena itu, Anda diharuskan mengetahui isi penjelasan tersebut secepatnya. Hal ini juga bertujuan untuk memudahkan dalam mendaftar SBU konstruksi.

Langkah Membuat SBU Konstruksi Terbaru

Jika Anda sudah melengkapi persyaratan SBU terbaru, selanjutnya yakni langkah membuat SBU konstruksi. Pada dasarnya cara daftar SBU konstruksi terbilang sangat mudah. Anda hanya perlu mengikuti beberapa langkah untuk mendapatkan SBU.

Berikut ini merupakan langkah membuat SBU konstruksi terbaru yang harus Anda ketahui. Langkah yang dijelaskan terbilang cukup mudah.

1. Siapkan Terlebih Dahulu SKA

Sertifikat Tenaga Kerja Konstruksi (SKA) merupakan sebuah sertifikat yang berfungsi sebagai bukti adanya keahlian di jasa konstruksi tersebut. umumnya semua badan usaha memiliki sertifikat ini.

Dalam pembuatan SBU akan memerlukan SKA. Jadi, alangkah lebih baaik Anda menyiapkan SKA dari jauh-jauh hari.

2. Melakukan Registrasi Keanggotaan

Melakukan registrasi keanggotaan juga penting untuk Anda lakukan. Ketika Anda melakukan registrasi keanggotaan federasi konstruksi, tentunya perusahaan tersebut sudah memiliki akreditasi jelas. Federasi ini juga harus memiliki surat izin yang sah jika ingin beroperasi.

Selain itu, federasi yang tepat juga biasanya sudah terdaftar dalam LPJK. Maka dari itu, sangat penting untuk Anda melakukan registrasi keanggotaan sekaligus melakukan pengecekan federasi tersebut.

3. Segera Ajukan SBU

Setelah melewati proses tersebut, langkah berikutnya adalah melakukan pengajuan SBU. Tentunya tahapan ini bisa Anda lakukan jika sudah terdaftar sebagai anggota perusahaan konstruksi. Tidak hanya itu saja, Anda juga bisa melakukan penerbitan SBU.

Jasa Pembuat SBU Konstruksi Terbaik 2023

Proses pembuatan SBU konstruksi mungkin terlihat sangat rumit. Oleh karena itu, tidak heran saat ini ada banyak jasa pembuat SBU konstruksi terbaik. Hal yang harus Anda perhatikan jika ingin memilih layanan tersebut, pastikan jasa konstruksi ini sudah terpercaya.

Salah satu layanan jasa terbukti terbaik yakni pusatskk.com. Dengan adanya layanan ini, pembuatan SBU sangat mudah dan cepat. Menariknya, Anda juga akan menghemat waktu, biaya, dan tenaga yang dikeluarkan.

Adapun keuntungan menarik yang bisa Anda dapatkan jika menggunakan layanan jasa pembuatan SBU juraganskk.com yakni.

  1. Menawarkan biaya yang sangat terjangkau.
  2. Sudah terpercaya dan resmi.
  3. Client dapat memantau proses pembuatan SBU.
  4. Memiliki banyak pengalaman dan dapat bekerja secara profesional.
  5. Memiliki banyak ulasan positif dari setiap konsumen.

Penutup

Nah, itulah beberapa syarat SBU Konstruksi 2023 yang perlu Anda ketahui. Saat ini ada banyak contoh Sertifikat Badan Usaha Jasa Konstruksi yang bisa Anda dapatkan. Tidak hanya itu saja, adapun Sertifikat Badan Usaha Non Konstruksi.

Semua syarat tersebut tentunya harus Anda lengkapi. Hal tersebut bertujuan agar Anda lebih mudah dalam membuat SBU konstruksi terbaru. Jika menurut Anda proses pembuatannya terlihat sangat rumit, tenang saja saat ini ada banyak layanan jasa pembuat SBU terbaik.

Menggunakan layanan pusatskk.com menjadi solusi terbaik ketika ingin membuat SBU konstruksi. Jadi, Anda tidak perlu ragu lagi ketika ingin menggunakan layanan juraganskk.com.

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
5/5 - (1 vote)
Hubungi Kami
1
Butuh Bantuan ?
Hello, Kami Bisa Membantu Anda!
Hubungi Kami
1
Butuh Bantuan ?
Hello, Kami Bisa Membantu Anda!